Sabtu, 05 April 2014

HAIR MODELLING SOFTSKILL




Kata Pengantar
Puji  syukur  atas  kehadirat  Tuhan  Yang  Maha  Esa  yang  telah  memberikan  nikmat  dan karunia-Nya  sehingga  kami  sebagai  tim  penyusun  dapat  menyelesaikan  penulisan  e-book  yang berjudul  HairModelling.  Penulisan  e-book  ini  ditujukan  kepada  Fakultas  Teknologi  Industri Jurusan Teknik Informatika, Universitas Gunadarma.
E-book   ini   bertujuan   untuk   memberikan    penjelasan    tentang   Hair   Modelling    serta penerapannya dengan menggunakan software blender. Kami dari tim penulis mengucapkan terima kasih  kepada  Bapak  I  Made  Wiryana  yang  telah  memberikan  bimbingan  maupun  arahan  kepada kami  sehingga  kami  bisa  menyelesaikan  pembuatan  e-book  ini.  Kami  juga  berterima  kasih  juga kepada teman-teman kelas 3IA03 yang telah turut membantu dalam memberikan informasi tentang tata cara penulisan di software Lyx.
Kami  menyadari  bahwa  penulisan  e-book  ini  masih  sederhana.  Untuk  itu  kami  sangat mengharapkan  kritik  dan  saran  yang  membangun.  Namun  demikian  kami  berharap  semoga penulisan e-book ini dapat bermanfaat khususnya bagi kami dan pembaca pada umumnya.

Bab 1
Pendahuluan

1.1 Latar Belakang
Ilmu pengetahuan dan teknologi sekarang ini sangat berkembang, sehingga manusia dituntut agar dapat  mengikuti  perkembangannya.  Hal  ini  terlihat  dengan  banyaknya  bermunculan  perangkat lunak untuk membuat suatu objek 2D atau 3D.
Perangkat   lunak   yang   sedang   berkembang   pada   saat   ini   adalah   aplikasi   Blender.   Blender menawarkan sesuatu yang menarik yaitu menambahkan animasi rambut dan bulu. Perbaikan terbaru termasuk  animasi  refresh  system  ,  di  perbaharui  menjadi  system  partikel  yang  juga  dapat  di gunakan  untuk  memanipulasi  rambut  dan  bulu.  Bagian  dari  perkembangan  yang  dipupuk  oleh Summer  Google  kode  program  ,  dimana  yayasan  Blender  telah  berpartisipasi  sejak  tahun  2005. Versi rilis stabil saat ini yaitu 2.64a , versi sebelumnya adalah 2.63a yang di rilis pada mei 2012.
Pada saat ini banyak sekali film animasi yang semakin memperlihatkan resolusi yang tinggi yang menciptakan  karya  yang  begitu  realistic.  Terutama  pada  bagian  rambut  suatu  animasi.  Film-film animasi yang menggunakan perangkat lunak Blender ini yaitu Big Buck Bunny , Sintel , Tears Of Steel  dan  masih  banyak  lagi.  Film  tersebut  menunjukan  bahwa  film  animasi  sekarang  semakin berkembang , sehingga muncul banyak sekali perangkat lunak 3D lainnya.
Pada   umumnya    terdapat   perngkat    lunak   Blender   ini   muncul    kesulitan    seseorang    untuk mempelajarinya  dikarenakan  sumber  referensi  pembelajaran  yang  kurang  lengkap.  Maka  dari  itu kami  ini  ingin  membuat  suatu  Hair  Modeling  in  Blender.  Ini  untuk  mempermudah  pembaca mempelajari dan meningkatkan pengetahuannya tentang pembuatan rambut pada Blender.
1.2 Tujuan Penulisan
Adapun tujuan dari pembuatan e-book Hair Modelling ini adalah :
1. Melengkapi salah satu syarat tugas yang diberikan dalam mata kuliah Desain Pemodelan Grafis.
2. Mempersiapkan penguasaan softskill mahasiswa yang sangat dibutuhkan dalam dunia kerja.
3. Melatih kemampuan penalaran dan kerjasama tim dalam memecahkan sebuah kasus.
4. Melatih kemampuan meriset suatu permasalahan dalam study kasus.

1.3 Metode Penulisan
Pada penulisan ini, kami selaku tim pembuat menggunakan metode penulisan studi pustaka. Tahap yang dilakukan dalam pembuatan hair modelling adalah:
1. Tahap Perencanaan (Planning) yaitu menentukan pembahasan dalam penulisan serta perencanaan pembuatan hair modelling.
2. Tahap Analisa (Analisys) pada tahap ini kami melakukan pencarian informasi yang dibutuhkan, seperti sumber data yang diperlukan berupa tutorial pembuatan hair modelling melalui streaming video pada www.youtube.com ataupun searching dari website www.blender.org.
3.  Tahap  Desain  (Design)  pada  tahap  ini  kami  memulai  dengan  membuat  perancangan  model rambut yang akan dibuat dari data yang telah didapat sebelumnya.
4. Tahap Implementasi (Implementation), pada tahap ini kami sebagai tim penulis coba membuat beberapa  efek  sederhana  dari  permodelan  yang  telah  dibuat.  Sampai  pada  tahap  percobaan rendering untuk melihat hasil akhir yang kami dapat.
1.4 Batasan Masalah
Dalam  penyusunan  e-book  Hair  Modelling  ini  kami  membatasi  ruang  lingkup  yang  akan  kami bahas.  Kami  hanya  akan  membahas  bagaimana  proses  pembuatan  hair  modeling  yaitu  membuat bagaimana model rambut yang dibuat dengan sehelai-helai rambut yang kemudian akan dikenakan efffect bagaimana gerakan rambut itu tertiup oleh angin. Hasil yang nantinya dicapai akan membuat sedikit animasi/gambaran bagaimana hair modelling itu sehingga terlihat nyata dengan hembusan angin sebagai effectnya.
1.5 Permasalahan Pokok
Permasalahan pokok yang kami dapatkan adalah sedikitnya tutorial yang membahas tentang effect hair modelling dan proses pembuatan hair model itu sendiri dan kami juga sedikit kesulitan dengan software  Lyx  sebagai  dokumentasi  e-book  ini  karena  kami  terbiasa  dengan  Microsoft  Office  dan Open  Office,  tapi  kami  belajar  dari  kekurangan  kami  dan  hanya  bermodalkan  niat,  tekad,  dan

kerjasama tim akhirnya e-book ini dapat selesai tepat pada waktunya.
1.6 Sistematika Penulisan
Dalam penulisan e-book Hair Modeling ini dibagi menjadi 5 bab yaitu:
 BAB  I  :  Pendahuluan.  Bab  ini  berisi  pendahuluan  yang  menerangkan  tentang  latar  belakang, tujuan   penulisan,   metode   penulisan,   batasan   masalah,   permasalahan   pokok,   dan   sistematika penulisan.
BAB II: Konsep Hair Modelling. Bab ini berisi tentang Penjelasan tentang konsep tersebut. Dapat menggunakan  penjelasan  matematika,  algoritma,  contoh  ataupun  juga  sejarah  dikembangkannya konsep ini termasuk orang yang mengembangkannya.
 BAB  III:  Perangkat  lunak,  perangkat  bantu  yang  menerapkan  konsep  Hair  Modelling  tersebut. Didalam  bab  ini,  kami  menjelaskan  software  apa  yang  dipakai  dalam  Hair  Modelling,  sejarah software tersebut, versi software tersebut, fitur, serta perbandingan dengan software lainnya.
  BAB  IV:  Kasus/contoh  pemanfaatan  perangkat  lunak  tersebut  untuk  konsep  Hair  Modelling Didalam  bab  ini,  membahas  tentang  Kasus/contoh  pemanfaatan  perangkat  lunak  tersebut  untuk konsep Hair Modelling .
BAB V: Penutup. Bab ini berisi saran dan isi kesimpulan dari pembuatan Hair Modelling serta daftar pustaka yang menjadi referensi kami dalam menyusun e-book Hair Modelling ini.

silahkan download di : Keseluruhan File


Jabatan
Nama
Job Description
Workflow
Editor Arif Rahman Hakim Editing Mengedit data
Editor Hashemi Nur Fajri Editing Mengedit data
Data Resource Dainul Arief Muhammad Data Collecting Mengumpulkan data untuk editing
CEO Muhammad Zulham Workgroup Coordinator Menentukan konsep pengerjaan
Minggu
0
1
2
3
4
5
6
7
8
T0
T1
T2
T3
Arif Rahman Hakim Membuat milstone dan job description
Tugas
Tugas
Tugas
Hashemi Nur Fajri Membuat milstone dan job description
Tugas
Tugas
Tugas
Dainul Arief Muhammad Membuat milstone dan job description
Tugas
Tugas
Tugas
Muhammad Zulham Membuat milstone dan job description
Mengontrol
Mengontrol
Mengontrol
Mengontrol dan tugas
Rapat Kampus D Gunadarma Rapat Rapat Rapat x
Minggu
0
1
2
T0
T1
Arif Rahman Hakim Mengumpulkan informasi dari data collection serta mencari materi tentang konsep hair modelling
Hashemi Nur Fajri Mengumpulkan informasi dari data collection serta mencari materi tentang konsep hair modelling
Dainul Arief Muhammad mencari materi tentang konsep hair modelling
Muhammad Zulham
Melakukan pengawasan terhadap tugas yang dikerjakan serta mencari materi tentang konsep hair moddelling
Rapat Rumah Muhammad Zulham
*Catatan : semua anggota kelompok ikut serta dalam pencapaian perkembangan, milestone ini hanya merupakan tugas tambahan dikarenakan pembagian jabatan.
Minutes Of Meeting (MOM) (T1)
  • Tanggal Pertemuan : 13 November 2013
  • Tempat pertemuan : Rumah Muhammad Zulham
  • Pembicaraan : Konsep Hair Modelling
  • * Pencapaian :
  1. Muhammad Zulham melakukan pengawasan, mencatat jalannya rapat, peristiwa dalam rapat dan mengontrol jalannya rapat perkembangan pekerjaan serta mencari materi penjelasan tentang konsep hair modelling
  2. Hashemi Nur Fajri membuat sampul dan mencari penjelasan tentang konsep hair modelling
  3. Arif Rahman Hakim membuat kata pengantar dan mencari penjelasan tentang konsep hair modelling
  4. Dainul Arief Muhammad melakukan pencarian materi penjelasan tentang konsep hair modelling
* Rencana selanjutnya yaitu Perangkat lunak yang mendukung konsep tersebut
* Tanggal Pertemuan selanjutnya : 27 November 2013
*Catatan: semua anggota kelompok ikut serta dalam pencapaian perkembangan, MOM ini hanya merupakan tugas tambahan dikarenakan pembagian jabatan.
Minggu
3
4
T2
Arif Rahman Hakim Penyusunan naskah dan memahami penggunaan Blender terhadap hair modelling dalam pembuatan model rambut
Hashemi Nur Fajri Penyusunan naskah dan memahami penggunaan Blender terhadap hair modelling dalam pembuatan model rambut
Dainul Arief Muhammad
Pengimplikasian hair modelling terhadap penggunaan Blender
Muhammad Zulham
Melakukan, mencatat jalannya rapat dan peristiwa dalam rapat pengawasan terhadap tugas yang dikerjakan serta Pemahaman penggunaan Blender terhadap hair modelling dalam pembuatan model rambut
Rapat Rumah Muhammad Zulham
*Catatan : semua anggota kelompok ikut serta dalam pencapaian perkembangan, milestone ini hanya merupakan tugas tambahan dikarenakan pembagian jabatan.
Minutes Of Meeting (MOM) (T2)
  • Tanggal Pertemuan : 27 November 2013
  • Tempat pertemuan : Rumah Muhammad Zulham
  • Pembicaraan : Tema Konsep perangkat lunak pendukung Hair Modelling ( Blender )
  • * Pencapaian :
  1. Muhammad Zulham melakukan pengawasan dan mengontrol jalannya rapat perkembangan pekerjaan serta telah memahami fungsi perangkat lunak (Blender) dalam hair modelling
  2. Hashemi Nur Fajri Penyusunan naskah dan memahami penggunaan (Blender) dalam hair modelling
  3. Arif Rahman Hakim Penyusunan naskah dan memahami penggunaan (Blender) dalam hair modelling
  4. Dainul Arief Muhammad telah memahami dan mengetahui makna dan fungsi (Blender) dalam hair modelling Modelling dalam pembuatan model rambut serta pengimplementasian (Blender) dalam hair modelling
* Rencana selanjutnya yaitu contoh pemanfaatan perangkat lunak yang mendukung konsep tersebut
* Tanggal Pertemuan selanjutnya : 11 Desember 2013
*Catatan: semua anggota kelompok ikut serta dalam pencapaian perkembangan, MOM ini hanya merupakan tugas tambahan dikarenakan pembagian jabatan.
Minggu
5
6
7
8
T3
Arif Rahman Hakim Melakukan penyusunan akhir naskah dan membuat tutorial agar dapat dibukukan serta membuat kesimpulan
Hashemi Nur Fajri Melakukan penyusunan akhir naskah dan membuat tutorial agar dapat dibukukan serta membuat daftar pustaka
Dainul Arief Muhammad
Melakukan pembuatan tutorial sketsa model rambut yang pertama dengan menggunakan Blender dan Mengumpulkan tutorial model rambut yang telah dibuat ke Orang 2 (Muhammad Zulham)
Muhammad Zulham
melakukan pengawasan dan mengontrol jalannya rapat perkembangan pekerjaan
Melakukan pembuatan tutorial sketsa model rambut kedua dengan menggunakan Blender dan menggabungkan tutorial model rambut yang telah dibuat Orang 1 (Dainul Arief Muhammad) serta mengumpulkan ke orang ketiga(Arif dan Fajri)
Rapat Kampus G Gunadarma
*Catatan : semua anggota kelompok ikut serta dalam pencapaian perkembangan, milestone ini hanya merupakan tugas tambahan dikarenakan pembagian jabatan.
Minutes Of Meeting (MOM) (T3)
  • Tanggal Pertemuan : 11 Desember 2013
  • Tempat pertemuan : Kampus G Gunadarma
  • Pembicaraan : contoh pemanfaatan perangkat lunak tersebut untuk hair modelling pada Blender
  • * Pencapaian :
  1. Muhammad Zulham melakukan pengawasan dan mengontrol jalannya rapat perkembangan pekerjaan serta melakukan pembuatan tutorial sketsa model rambut kedua dengan menggunakan Blender dan menggabungkan tutorial model rambut yang telah dibuat Orang 1 (Dainul Arief Muhammad) serta mengumpulkan ke orang ketiga(Arif dan Fajri)
  2. Hashemi Nur Fajri Melakukan penyusunan akhir naskah dan membuat tutorial agar dapat dibukukan serta membuat daftar pustaka
  3. Arif Rahman Hakim Melakukan penyusunan akhir naskah dan membuat tutorial agar dapat dibukukan serta membuat kesimpulan
  4. Dainul Arief Muhammad Melakukan pembuatan tutorial sketsa model rambut yang pertama dengan menggunakan Blender dan Mengumpulkan tutorial model rambut yang telah dibuat ke Orang 2 (Muhammad Zulham)
* Rencana selanjutnya yaitu Pengumpulan hasil buku yang telah dibuat oleh Arif dan Fajri.
* Tanggal Pertemuan selanjutnya : 30 Desember 2013
*Catatan: semua anggota kelompok ikut serta dalam pencapaian perkembangan, MOM ini hanya merupakan tugas tambahan dikarenakan pembagian jabatan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar